HP ZBook 15u G2 Mobile Workstation Bundle User Manual

Browse online or download User Manual for Unknown HP ZBook 15u G2 Mobile Workstation Bundle. HP ZBook 14 G2 Mobile Workstation Panduan Pengguna

  • Download
  • Add to my manuals
  • Print
  • Page
    / 150
  • Table of contents
  • BOOKMARKS
  • Rated. / 5. Based on customer reviews

Summary of Contents

Page 2

Mengeluarkan kartu memori ... 65Menggunakan kartu pintar .

Page 3

Membuka proteksi DriveLockUntuk membuka proteksi DriveLock di Computer Setup (Konfigurasi Komputer), ikuti langkah-langkah berikut:1. Hidupkan kompute

Page 4

4. Masukkan katasandi Administrator BIOS, lalu tekan enter.5. Gunakan alat penunjuk atau tombol panah untuk memilih harddisk internal, lalu tekan ente

Page 5

Menggunakan perangkat lunak antivirusKetika komputer digunakan untuk mengakses email, jaringan, atau Internet, komputer berpotensi terhadap masuknya v

Page 6

Menggunakan perangkat lunak firewallFirewall dirancang untuk mencegah akses tanpa izin ke sistem atau jaringan. Firewall dapat berupa program perangka

Page 7

Menginstal pembaruan penting keamananPERHATIAN: Microsoft® akan mengirim notifikasi tentang pembaruan penting. Untuk melindungi komputer dari ancaman

Page 8

Menggunakan HP Client SecurityPerangkat lunak HP Client Security terinstal sejak awal pada model komputer tertentu. Perangkat lunak ini dapat diakses

Page 9

Memasang kabel pengaman opsionalCATATAN: Kabel pengaman dirancang sebagai alat penangkal, namun tidak dapat mencegah komputer dari penyalahgunaan maup

Page 10

Menggunakan pembaca sidik jari (hanya model tertentu)Pembaca sidik jari terintegrasi tersedia pada model komputer tertentu. Untuk menggunakan pembaca

Page 11

96 Bab 9 Keamanan IDWW

Page 12

10 PemeliharaanMenambah atau mengganti modul memoriKomputer ini memiliki satu kompartemen modul memori. Kapasitas komputer dapat ditingkatkan dengan m

Page 13 - 1 Selamat Datang

Menggunakan perangkat lunak antivirus ... 90Menggunakan peran

Page 14 - Mencari informasi

a. Tarik keluar jepit penahan (1) di kedua sisi modul memori.Modul memori akan miring ke atas.b. Pegang bagian tepi modul memori (2), kemudian tarik m

Page 15 - IDWW Mencari informasi 3

c. Pelan-pelan, tekan modul memori ke bawah (3) sambil memberi tekanan di tepi kiri dan tepi kanan modul memori hingga jepit penahan terkunci di tempa

Page 16 - 4 Bab 1 Selamat Datang IDWW

Membersihkan komputerGunakan produk berikut untuk membersihkan komputer dengan aman:●Amonium klorida benzil dimetil dengan kadar kepekatan 0,3 persen

Page 17 - 2 Mengenal komputer Anda

Membersihkan Panel Sentuh, keyboard, atau mousePERINGATAN! Untuk mengurangi risiko sengatan listrik atau kerusakan komponen internal, jangan gunakan a

Page 18

Meng-update program dan driverHP menyarankan agar Anda meng-update program dan driver secara teratur ke versi terbaru. Untuk men-download versi terbar

Page 19 - IDWW Kanan 7

Menggunakan SoftPaq Download ManagerHP SoftPaq Download Manager (SDM) adalah aplikasi yang menyediakan akses cepat ke informasi SoftPaq untuk komputer

Page 20

104 Bab 10 Pemeliharaan IDWW

Page 21 - IDWW Kiri 9

11 Pencadangan dan pemulihanUntuk melindungi data Anda, gunakan alat bantu Backup and Restore (Pencadangan dan Pengembalian) Windows untuk mencadangka

Page 22

menggunakan alat bantu Automatic Repair Windows untuk memperbaiki masalah yang mungkin telah membuat Windows tidak dapat melangsungkan penyalaan denga

Page 23 - Panel Sentuh

Menggunakan alat bantu pemulihan f11PERHATIAN: Menggunakan f11 akan menghapus seluruh isi dan memformat ulang harddisk. Seluruh berkas yang telah dibu

Page 24

Mengeset perintah MultiBoot Express ... 114Meng-enter preferensi MultiBoot Express ...

Page 25 - IDWW Atas 13

1. Keluarkan media sistem operasi Windows kemudian masukkan media Driver Recovery (Pemulihan Driver).2. Gunakan dulu pilihan Install the Hardware Enab

Page 26

12 Computer Setup (Konfigurasi Komputer) (BIOS), MultiBoot, dan HP PC Hardware Diagnostics (UEFI)Menggunakan Computer Setup (Konfigurasi Komputer)Comp

Page 27 - IDWW Atas 15

●Untuk memilih menu atau pilihan menu, gunakan tombol tab dan tombol panah keyboard, lalu tekan enter, atau gunakan alat penunjuk untuk mengeklik pili

Page 28

CATATAN: Pengaturan katasandi dan keamanan tidak akan berubah bila Anda mengembalikan pengaturan standar.Memperbarui BIOSVersi terbarukan BIOS mungkin

Page 29 - IDWW Bawah 17

3. Ikuti petunjuk pada layar.4. Di area unduhan, ikuti langkah-langkah berikut:a. Kenali pembaruan BIOS terkini dan bandingkan dengan versi BIOS yang

Page 30

Menggunakan MultiBootUrutan perangkat bootSaat komputer menyala, sistem akan berusaha menjalankan boot dari perangkat boot yang diaktifkan. Utilitas M

Page 31 - IDWW Depan 19

4. Untuk memindahkan perangkat ke urutan boot atas, gunakan alat penunjuk untuk mengeklik panah-ke-atas, atau tekan tombol +.– atau –Untuk memindahkan

Page 32

Meng-enter preferensi MultiBoot ExpressJika menu Boot Ekspres ditampilkan saat penyalaan berlangsung, Anda memiliki pilihan berikut:●Untuk menentukan

Page 33 - 3 Menyambung ke jaringan

Menggunakan HP PC Hardware Diagnostics (UEFI)HP PC Hardware Diagnostics merupakan teknologi Unified Extensible Firmware Interface (UEFI) untuk melakuk

Page 34 - Menggunakan kontrol nirkabel

4. Pilih model komputer Anda, lalu pilih sistem operasinya.5. Di bagian Diagnostic (Diagnosis), klik HP UEFI Support Environment (Lingkungan Dukungan

Page 35 - Menggunakan WLAN

1 Selamat DatangSetelah mengatur dan mendaftarkan komputer, sebaiknya lakukan tahapan berikut untuk memperoleh hasil maksimal dari investasi cerdas An

Page 36 - Melindungi WLAN

118 Bab 12 Computer Setup (Konfigurasi Komputer) (BIOS), MultiBoot, dan HP PC Hardware Diagnostics (UEFI)IDWW

Page 37 - Menyambung ke WLAN

13 DukunganMenghubungi bagian dukunganJika informasi yang diberikan dalam panduan pengguna ini atau HP Support Assistant tidak membantu menjawab perta

Page 38

LabelLabel yang tertera pada komputer berisi informasi yang mungkin diperlukan saat memecahkan masalah sistem atau melakukan perjalanan ke luar negeri

Page 39

14 Spesifikasi●Daya masuk●Lingkungan pengoperasianIDWW 121

Page 40

Daya masukInformasi daya di bagian ini mungkin berguna jika Anda hendak bepergian ke luar negeri dengan membawa komputer.Komputer beroperasi dengan da

Page 41

Lingkungan pengoperasianFaktor Metrik ASSuhuPengoperasian (menulis ke cakram optik)5°C s.d 35°C 41°F s.d 95°FNon-pengoperasian -20°C s.d 60°C -4°F s.d

Page 42

124 Bab 14 Spesifikasi IDWW

Page 43

A Bepergian dengan membawa komputerUntuk hasil terbaik, ikuti tips bepergian dan pengapalan berikut:●Siapkan komputer untuk dibawa bepergian atau dika

Page 44 - Menggunakan alat penunjuk

◦Baca peraturan bea cukai yang terkait dengan komputer untuk setiap negara/wilayah yang menjadi tujuan perjalanan Anda.◦Periksa persyaratan kabel dan

Page 45 - Menggulir

B Memecahkan masalahSumber rujukan untuk memecahkan masalah●Akses tautan situs web dan informasi selengkapnya tentang komputer melalui HP Support Assi

Page 46 - Klik dua jari

Mencari informasiAnda telah menggunakan Petunjuk Penyiapan untuk menyalakan komputer dan menemukan panduan ini. Untuk menemukan sumber rujukan informa

Page 47

Mengatasi masalahBagian berikut menjelaskan beberapa masalah dan solusi umum.Komputer tidak mau menyalaJika komputer tidak mau menyala saat tombol day

Page 48

●Tekan terus tombol daya minimal 5 detik.●Putuskan sambungan komputer dari daya eksternal kemudian lepas baterai.Komputer hangat luar biasaKetika digu

Page 49

●Pastikan router atau titik akses nirkabel telah terhubung dengan benar ke adaptor daya serta ke modem kabel atau modem DSL, dan pastikan lampu-lampun

Page 50 - Menggunakan keyboard

●Pastikan cakram telah dimasukkan dengan benar.●Pilih kecepatan tulis yang lebih rendah lalu coba lagi.●Jika Anda sedang menyalin cakram, simpan data

Page 51 - Menggunakan keypad

132 Apendiks B Memecahkan masalah IDWW

Page 52

C Pelepasan muatan listrik statisPelepasan muatan listrik statis terjadi ketika dua benda saling bersentuhan, misalnya, sengatan yang Anda rasakan saa

Page 53

134 Apendiks C Pelepasan muatan listrik statis IDWW

Page 54

IndeksAadaptor AC, menguji 64alat penunjuk, mengeset preferensi 32antena nirkabel, mengenali 10Antena WLAN, mengenali 10Antena WWAN, mengenali 10Bbate

Page 55 - 5 Multimedia

Jjaringan nirkabel (WLAN)daya jangkau 25keamanan 24koneksi WLAN perusahaan25koneksi WLAN publik 25menggunakan 23menyambung 25perangkat yang diperlukan

Page 56 - Maklumat

modul memorimelepas 97memasang 98mengenali 17mengganti 97mouse, eksternalmengeset preferensi 32MultiStream Transport 49Nnama dan nomor produk, kompute

Page 57

Sumber rujukan Untuk informasi tentangJaminan Terbatas*Untuk mengakses panduan ini, dari layar Mulai pilih aplikasi HP Support Assistant, pilih My com

Page 58 - Mulai berbagi

tombol logo Windows 16volume 43tombol aplikasi Windows, mengenali 16tombol daya 53tombol daya, mengenali 14tombol esc, mengenali 16tombol fn, mengenal

Page 59

4 Bab 1 Selamat Datang IDWW

Page 60 - DisplayPort

2 Mengenal komputer AndaIDWW 5

Page 61 - MultiStream Transport

KananCATATAN: Lihat ilustrasi yang paling sesuai dengan komputer Anda.Komponen Keterangan(1) Soket keluaran audio (hedfon)/soket masukan audio (mikrof

Page 62

Komponen Keterangan(1) Soket keluaran audio (headphone)/masukan audio (mikrofon)Menghubungkan speaker stereo aktif opsional, headphone, earbud, headse

Page 63

© Copyright 2014 Hewlett-Packard Development Company, L.P.Bluetooth adalah merek dagang dari pemiliknya dan digunakan oleh Hewlett-Packard Company di

Page 64 - 52 Bab 5 Multimedia IDWW

KiriCATATAN: Lihat ilustrasi yang paling sesuai dengan komputer Anda.Komponen Keterangan(1) Slot kabel pengaman Menghubungkan kabel pengaman opsional

Page 65 - 6 Manajemen daya

Komponen Keterangan(1) Slot kabel pengaman Menghubungkan kabel pengaman opsional ke komputer.CATATAN: Kabel pengaman dirancang sebagai alat penangkal,

Page 66

LayarCATATAN: Komputer Anda mungkin tampak sedikit berbeda dari ilustrasi di bagian ini.Komponen Keterangan(1) Antena WLAN* Mengirim dan menerima siny

Page 67 - Mengeset pilihan daya

AtasPanel SentuhKomponen Keterangan(1) Stik penunjuk Memindahkan pointer dan memilih atau mengaktifkan item pada layar.(2) Tombol kiri stik penunj

Page 68

Komponen Keterangan(1) Lampu daya ●Menyala: Komputer hidup.●Berkedip: Komputer dalam mode Tidur, yaitu mode hemat daya. Komputer mematikan aliran daya

Page 69 - Menggunakan daya baterai

Komponen Keterangan(6) Lampu nirkabel Menyala: Perangkat nirkabel terintegrasi, seperti perangkat WLAN (jaringan area lokal nirkabel) dan/atau perang

Page 70 - Menampilkan sisa daya baterai

Tombol, speaker, dan pembaca sidik jari (hanya model tertentu)Komponen Keterangan(1) Tombol daya●Jika komputer dalam keadaan mati, tekan tombol ini un

Page 71 - Memasang atau melepas baterai

Komponen Keterangan(3) Tombol nirkabel Mengaktifkan atau menonaktifkan fitur nirkabel namun tidak membangun koneksi nirkabel.(4) Tombol bisu volume Me

Page 72

TombolCATATAN: Komputer Anda mungkin tampak sedikit berbeda dari ilustrasi di bagian ini.Komponen Keterangan(1) Tombol esc Menampilkan informasi si

Page 73 - Menghemat daya baterai

BawahCATATAN: Komputer Anda mungkin tampak sedikit berbeda dari ilustrasi di bagian ini.Komponen Keterangan(1) Konektor baterai aksesori (hanya mode

Page 74

Maklumat peringatan keselamatanPERINGATAN! Untuk mengurangi kemungkinan cedera akibat panas atau komputer yang terlalu panas, jangan meletakkan komput

Page 75 - Menggunakan daya AC eksternal

Komponen Keterangan(5) Ventilasi (2) Menyediakan aliran udara ke komponen internal.CATATAN: Kipas komputer berputar secara otomatis untuk mendingink

Page 76 - Menguji adaptor AC

DepanKomponen Keterangan(1) Lampu nirkabel Menyala: Perangkat nirkabel terintegrasi, seperti perangkat WLAN (jaringan area lokal nirkabel) dan/atau p

Page 77 - Mengeluarkan kartu memori

20 Bab 2 Mengenal komputer Anda IDWW

Page 78 - Menggunakan kartu pintar

3 Menyambung ke jaringanKomputer ini dapat dibawa-bawa ke mana pun Anda pergi. Bahkan ketika berada di rumah, Anda dapat menjelajahi dunia dan mengaks

Page 79 - Menggunakan perangkat USB

Menyambung ke jaringan nirkabelTeknologi nirkabel mentransfer data melalui gelombang sinyal radio alih-alih melalui kabel. Komputer Anda mungkin dilen

Page 80 - Melepas perangkat USB

Menggunakan kontrol sistem operasiMelalui Pusat Jaringan dan Berbagi, Anda dapat menyiapkan koneksi atau jaringan, menyambung ke jaringan, serta mendi

Page 81

Menyiapkan WLANUntuk menyiapkan WLAN dan menyambung ke Internet, Anda memerlukan perangkat berikut:●Modem pitalebar (DSL atau kabel) (1) dan layanan I

Page 82

Enkripsi nirkabel menggunakan pengaturan keamanan untuk mengenkripsi dan mendekripsi data yang dikirim melalui jaringan. Untuk informasi lebih lanjut,

Page 83 - Menangani drive

●HSPA (High Speed Packet Access) yang memberi akses ke jaringan berbasis standar telekomunikasi GSM (Global System for Mobile Communications).●EV-DO (

Page 84 - Menggunakan harddisk

7. Masukkan SIM ke dalam slotnya, kemudian dorong pelan-pelan sampai terpasang dengan kuat.CATATAN: SIM pada komputer Anda mungkin terlihat sedikit be

Page 85

iv Maklumat peringatan keselamatan IDWW

Page 86 - Melepas harddisk

●Perangkat audio (hedset, speaker)●MousePerangkat Bluetooth menyediakan kemampuan peer-to-peer yang memungkinkan Anda menyiapkan PAN (jaringan area pr

Page 87 - Memasang harddisk

Menyambung ke jaringan berkabelAda 2 jenis koneksi jaringan berkabel: LAN (jaringan area lokal) dan koneksi modem. Koneksi LAN menggunakan kabel jarin

Page 88 - Menggunakan Disk Defragmenter

30 Bab 3 Menyambung ke jaringan IDWW

Page 89 - Menggunakan Disk Cleanup

4 Menavigasi menggunakan keyboard, gestur sentuh, dan alat penunjukSelain dengan keyboard dan mouse, komputer dapat dinavigasi dengan gestur sentuh (h

Page 90 - 78 Bab 8 Drive IDWW

Menggunakan alat penunjukCATATAN: Selain alat penunjuk yang tercakup dengan komputer, Anda dapat menggunakan mouse USB eksternal (dibeli terpisah) den

Page 91 - 9 Keamanan

Mengaktifkan atau menonaktifkan Panel SentuhUntuk mengaktifkan atau menonaktifkan Panel Sentuh, ketuk dua kali tombol aktif/nonaktif Panel Sentuh deng

Page 92 - Menggunakan katasandi

Mengezum dengan mencubitkan dua jariMengezum dengan mencubitkan dua jari berfungsi untuk memperbesar atau memperkecil tampilan gambar atau teks.●Perbe

Page 93 - Mengeset katasandi di Windows

●Tempatkan dua jari pada zona Panel Sentuh, kemudian tekankan kedua jari ini untuk membuka menu pilihan pada objek yang dipilih.Memutar (hanya model t

Page 94

Sapuan dari tepi (hanya model tertentu)Sapuan dari tepi memungkinkan Anda mengakses bilah alat pada komputer untuk tugas-tugas, seperti mengubah penga

Page 95 - IDWW Menggunakan katasandi 83

Sapukan jari dengan lembut dari tepi kiri Panel Sentuh untuk beralih di antara aplikasi yang baru saja dibuka.●Sapukan jari dari tepi kiri Panel Sentu

Page 96

Pengaturan konfigurasi prosesor (hanya model tertentu)PENTING: Model komputer tertentu dikonfigurasi dengan prosesor seri Intel® Pentium® N35xx atau s

Page 97 - Mengeset katasandi DriveLock

Menggunakan keyboardDengan keyboard dan mouse, Anda dapat mengetik, memilih item, menggulir dan menjalankan fungsi-fungsi yang sama sebagaimana yang A

Page 98

Kombinasi tombol pintasKeteranganfn+f3 Menjalankan mode Tidur yang akan menyimpan data Anda ke memori sistem. Layar serta komponen sistem lainnya akan

Page 99 - Mengubah katasandi DriveLock

Menggunakan keypad angka tertanamKomponen Keterangan(1) Tombol fn Mengaktifkan atau menonaktifkan keypad angka tertanam bila ditekan dengan kombinasi

Page 100 - Membuka proteksi DriveLock

◦Tekan terus tombol fn untuk mengetik dalam huruf kecil.◦Tekan terus fn+shift untuk mengetik dalam huruf kapital.Menggunakan keypad angka eksternal op

Page 101

42 Bab 4 Menavigasi menggunakan keyboard, gestur sentuh, dan alat penunjuk IDWW

Page 102

5 MultimediaKomputer ini mungkin dilengkapi:●Speaker terintegrasi●Mikrofon terintegrasi●Kamera web terintegrasi●Perangkat lunak multimedia yang terins

Page 103

CATATAN: Lihat bagian Mengenal komputer Anda pada hal. 5 untuk informasi tentang jenis kontrol volume yang dimiliki komputer Anda.Menghubungkan hedfon

Page 104

●Merekam dan berbagi video●Menyiarkan langsung video melalui perangkat lunak pesan instan●MemotretIDWW Kamera web (hanya model tertentu) 45

Page 105

Sentuh dan bagikan (hanya model tertentu)Komputer Anda memiliki perangkat keras NFC (komunikasi medan dekat) lanjutan yang memungkinkan Anda untuk mel

Page 106

VideoKomputer HP Anda merupakan perangkat video canggih yang memungkinkan Anda menonton video streaming dari situs web favorit, serta mengunduh video

Page 107

vi Pengaturan konfigurasi prosesor (hanya model tertentu) IDWW

Page 108 - 96 Bab 9 Keamanan IDWW

VGARongga monitor eksternal, atau rongga VGA, adalah antarmuka tampilan analog yang menghubungkan perangkat layar VGA eksternal seperti monitor VGA ek

Page 109 - 10 Pemeliharaan

CATATAN: Satu perangkat DisplayPort dapat dihubungkan ke rongga DisplayPort di komputer. Informasi yang ditampilkan pada layar komputer dapat ditampil

Page 110

tidak. Buka Device Manager (Pengatur Perangkat) untuk mengetahui perangkat keras yang terpasang di komputer.1. Dari layar Mulai, ketik control panel (

Page 111

●Dua monitor DP 1920 x 1200 + satu monitor VGA 1920 x 1200 yang terhubung ke stasiun penyambungan opsional●Satu monitor DP 2560 x 1600 + satu monitor

Page 112 - Membersihkan komputer

52 Bab 5 Multimedia IDWW

Page 113

6 Manajemen dayaCATATAN: Sebuah komputer bisa memiliki tombol daya atau saklar daya. Istilah tombol daya yang digunakan di seluruh bagian dalam pandua

Page 114

●Putuskan sambungan komputer dari daya eksternal.●Pada model dengan baterai yang dapat diganti pengguna, lepas baterainya. Pada model dengan baterai y

Page 115

Mengeset pilihan dayaMenggunakan mode hemat dayaMode Tidur diaktifkan di pabrik.Saat mulai memasuki mode Tidur, lampu daya akan berkedip dan tampilan

Page 116

1. Pada layar Mulai, ketik power options (pilihan daya), lalu pilih Power Options (Pilihan Daya).2. Pada jendela kiri, klik Choose what the power butt

Page 117 - 11 Pencadangan dan pemulihan

Menggunakan daya bateraiPERINGATAN! Untuk mengurangi kemungkinan masalah keselamatan, gunakan hanya baterai yang diberikan bersama komputer, baterai p

Page 118 - Driver Recovery

Isi1 Selamat Datang ...

Page 119 - Telepon di Seluruh Dunia

Menggunakan Pemeriksaan BateraiHP Support Assistant menyediakan informasi tentang status baterai yang terpasang di komputer.Untuk menjalankan Pemeriks

Page 120 - Menggunakan HP Software Setup

CATATAN: Untuk informasi selengkapnya tentang meter daya, lihat Menggunakan meter daya dan pengaturan daya pada hal. 56.Jika komputer menyala atau dal

Page 121 - Diagnostics (UEFI)

3. Masukkan baterai (1) ke tempat baterai dengan menyudut dan tekan baterai (2) sampai terpasang dengan baik.Kait pelepas baterai (3) secara otomatis

Page 122

4. Keluarkan baterai dari komputer (3).Menghemat daya baterai●Pada layar Mulai, ketik power (daya), pilih Settings (Pengaturan), lalu pilih Power Opti

Page 123 - Memperbarui BIOS

Kalibrasikan baterai sebelum menggunakannya apabila baterai tersebut sudah disimpan selama satu bulan atau lebih.Membuang baterai yang dapat dilepas s

Page 124

Menggunakan daya AC eksternalPERINGATAN! Jangan mengisi baterai komputer saat Anda berada di pesawat.PERINGATAN! Untuk mengurangi kemungkinan masalah

Page 125 - Menggunakan MultiBoot

Menguji adaptor ACUji adaptor AC jika komputer menampakkan salahsatu gejala berikut saat dihubungkan ke daya AC:●Komputer tidak mau menyala.●Layar tid

Page 126

7 Kartu dan perangkat eksternalMenggunakan pembaca kartu memoriKartu memori opsional memiliki kemampuan menyimpan data secara aman dan berbagi data de

Page 127

1. Simpan data Anda dan tutup semua program yang terhubung ke kartu memori.2. Klik ikon perangkat keras pada area notifikasi di ujung kanan bilah tuga

Page 128

Mengeluarkan kartu pintar▲Pegang bagian tepi kartu pintar, kemudian tarik keluar dari pembaca kartu pintar.Menggunakan perangkat USBUSB (Universal Ser

Page 129

Menyambung ke jaringan berkabel ... 29Menyambung ke

Page 130

Menghubungkan perangkat USBPERHATIAN: Untuk mengurangi risiko kerusakan pada konektor USB, lakukan pelan-pelan saat menghubungkan perangkat.▲Hubungkan

Page 131 - 13 Dukungan

Menggunakan perangkat eksternal opsionalCATATAN: Untuk informasi lebih lanjut tentang perangkat lunak dan driver yang diperlukan, atau untuk mempelaja

Page 132 - (3) Masa berlaku jaminan

70 Bab 7 Kartu dan perangkat eksternal IDWW

Page 133

8 DriveMenangani drivePERHATIAN: Drive adalah komponen komputer yang rentan pecah sehingga harus ditangani dengan hati-hati. Perhatikan peringatan ber

Page 134 - Daya masuk

Menggunakan harddiskPERHATIAN: Untuk mencegah hilangnya data atau sistem tidak mau merespons:●Simpan pekerjaan Anda kemudian matikan komputer sebelum

Page 135 - Lingkungan pengoperasian

2. Dorong penutup akses ke arah depan komputer (4) lalu angkat (5) untuk melepasnya.Memasang kembali penutup aksesPasang kembali penutup akses setelah

Page 136 - 124 Bab 14 Spesifikasi IDWW

4. Dengan kait pelepas penutup akses menghadap Anda, geser kait pelepas penutup akses ke kanan (3), dan bila perlu, pasang dan kencangkan sekrup tamba

Page 137

6. Longgarkan keempat sekrup hard drive (1). Tarik tab hard drive (2) untuk melepas hard drive.7. Angkat hard drive (3) keluar dari tempat hard drive.

Page 138

3. Kencangkan sekrup hard drive (3).4. Pasang baterai (lihat Memasang baterai pada hal. 59).5. Pasang kembali penutup akses (lihat Memasang kembali pe

Page 139 - B Memecahkan masalah

1. Hubungkan komputer ke daya AC.2. Pada layar Mulai, ketik disk.3. Klik Optimize (Optimalkan).CATATAN: Windows memiliki fitur Kontrol Akun Pengguna u

Page 140 - Mengatasi masalah

Menemukan dan menghubungkan layar berkabel dengan menggunakan MultiStream Transport ...

Page 142 - Cakram tidak mau berputar

9 KeamananMemproteksi komputerFitur keamanan standar yang disediakan sistem operasi Windows dan utilitas Computer Setup (BIOS) non-Windows dapat melin

Page 143

Risiko komputer Fitur keamananPelucutan komputer tanpa izin Slot kabel pengaman (digunakan dengan kabel pengaman opsional)*Computer Setup (Konfigurasi

Page 144

Mengeset katasandi di WindowsKatasandi FungsiKatasandi administrator* Memproteksi akses ke akun setingkat administrator Windows.CATATAN: Mengeset kata

Page 145

4. Saat diminta, ketikkan katasandi.5. Saat diminta, ketikkan kembali katasandi baru untuk mengkonfirmasi.6. Untuk menyimpan perubahan dan keluar dari

Page 146

Gunakan tombol panah untuk memilih Main (Utama) > Save Changes and Exit (Simpan Perubahan dan Keluar), lalu tekan enter.Perubahan akan terlihat has

Page 147

Memasukkan katasandi administrator BIOSSaat diminta mengisi BIOS administrator password (Katasandi administrator BIOS), ketikkan katasandi Anda (mengg

Page 148

Mengeset katasandi DriveLockUntuk mengeset katasandi DriveLock di Computer Setup (Konfigurasi Komputer), ikuti langkah-langkah ini:1. Hidupkan kompute

Page 149

Memasukkan katasandi DriveLockPastikan harddisk telah dimasukkan ke dalam komputer (bukan ke dalam perangkat penghubung opsional atau MultiBay ekstern

Page 150

Mengubah katasandi DriveLockUntuk mengubah katasandi DriveLock di Computer Setup (Konfigurasi Komputer), ikuti langkah-langkah berikut:1. Hidupkan kom

Comments to this Manuals

No comments